Cara Mudah Membersihkan Clipper yang Perlu Diketahui Oleh Kapster

Cara Mudah Membersihkan Clipper yang Perlu Diketahui Oleh Kapster

Alat cukur elektrik  atau clipper bisa memberikan kemudahan, cepat dan nyaman untuk mencukur rambut yang telah tumbuh lebat. Tetapi tentunya dari waktu ke waktu, alat cukur harus dibersihkan. Dan meskipun alat cukur adalah jenis alat cukur yang bisa membersihkan diri sendiri. Alat cukur yang tersumbat atau kotor bisa menjadi tempat bakteri yang berasal dari rambut dan sel kulit dari wajah, yang pada akhirnya akan mengakibatkan infeksi. Alat cukur yang bersih akan berfungsi dengan lebih baik, dan tentunya akan menghasilkan hasil cukur yang maksimal. Sebagian orang mungkin merasa tidak nyaman atau kurang percaya diri dengan adanya rambut atau bulu di bagian tubuh tertentu, seperti ketiak, wajah, kaki, dan lainnya. Metode yang sering digunakan untuk menghilangkan rambut adalah mencukur. Karena mencukur rambut dianggap lebih nyaman dan praktis, bahkan bisa juga dilakukan di rumah. Alat cukur rambut elektrik atau clipper dianggap lebih praktis, cepat, dan mudah digunakan. Meski demikian, jenis alat cukur ini sering kali tidak dapat menghilangkan rambut sebaik alat cukur manual. Dan alat cukur sebaliknya meski membutuhkan krim atau gel, alat cukur rambut manual mampu menghilangkan rambut dengan lebih bersih dan rapi serta memiliki risiko lebih kecil untuk menyebabkan luka pada kulit. Berikut ini adalah beberapa cara membersihkan clipper yang dapat lakukan dengan baik.

5 Cara Mudah Membersihkan Clipper

1. Matikan dan cabut colokan clippernya, lalu lepaskan kepala pemotong dari alat pencukur. Dan kebanyakan kepala alat cukur akan terhubung dengan rangka alat cukur. Baca juga buku panduan alat cukur untuk mengetahui instruksi tertentu membuka kepala alat cukurnya.

2. Sikat dan bersihkan rambut yang menempel pada kepala pisau clipper dengan kuas cat kecil, ataupun kuas silet. Sapu juga pada bagian rangka, pemotong, dan juga tempat dimana kepala pemotong terhubung untuk membersihkan sisa rambut yang menempel.

Baca juga: 3 Cara Merawat Alat Cukur Rambut untuk Mencegah Penyakit

3. Jangan lupa mengganti mata pisau atau alat cukur rambut yang sudah mulai tumpul atau setelah digunakan setidaknya 5–7 kali. Ini sangat penting untuk dilakukan karena alat cukur rambut yang tumpul lebih dapat menyebabkan iritasi dan infeksi pada kulit.

4. Meski terbilang mudah kelalaian dalam penggunaan dan perawatan alat cukur rambut dapat menimbulkan masalah kesehatan yang tidak dapat dihindari. Oleh karenanya, jaga selalu kebersihan alat cukur rambut dengan sebaik mungkin. Agar terhindar dari iritasi kulit ketika bercukur.

5. Simpan pada tempat yang bersih dan kering, Usahakan menaruh alat cukur rambut jangan sembarangan apalagi di tempat yang lembap seperti kamar mandi. Dikarenakan alat cukur rambut akan mudah tumpul, berkarat, serta terkontaminasi oleh jamur dan bakteri bila diletakkan di tempat yang lembap. Oleh karena itu, disarankan untuk menyimpan alat cukur rambut di tempat yang kering dan jauh dari jangkauan air agar tahan lama dan kebersihannya juga terjaga.

Baca juga: 5 Tips Memilih Alat Cukur Rambut untuk kegunaan sehari hari

Download dan gunakan aplikasi Dkapster “barbershop home service” sekarang juga untuk menikmati sensasi cukur rambut a la sultan seperti di barbershop terdekat. Nikmati layanan cukur rambut terbaik dari para kapster profesional, serta peralatan cukur rambut yang selalu bersih serta steril. Dijamin aman dan nyaman ketika cukur rambut. Kami juga membuka lowongan kemitraan bagi para kapster untuk mendapatkan cuan lebih dari biasanya. Pendaftaran gratis dan terbuka untuk para kapster dimana saja.


Mau tampil keren maksimal tanpa perlu repot, antri dan buang waktu?
Pakai “D’Kapster”, Ecommerce Barbering dan Salon No.1 di Indonesia

Tersedia di App Store & Play Store


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Mau Cukur Tapi Mager?Order D'kapster Aja